GEN HALILINTAR
BIODATA KESEBELAASAN GEN HALILINTAR Gen halilintar adalah julukan sebuah keluarga muslim Indonesia yang memiliki hobi treveling / berkeliling dunia. Gen halilintar atau biasa disebut kesebelasan gen halilintar ini beranggotakan 6 orang anak laki-laki, 5 orang anak perempuan dan 2 orang tua yang bernama Halilintar Anofial Asmid(ayah) dan Lenggogeni Faruk(ibu). Kegiatan berkeliling dunia tersebut, telah puluhan kali dilakukan oleh Pak Halilintar sejak tahun 1993 beserta istrinya, Bu Gen. Keluarga berdarah minangkabau ini mulai disorot media ketika sang ibu yaitu Lenggogeni Faruk menulis sebuah buku yang berjudul Kesebelasan Gen Halilintar : My Family My Team pada awal tahun 2015. Buku tersebut bercerita tentang keluarga mereka yang melakukan perjalanan bisnis keliling dunia, ke-120 negara dengan memboyong seluruh keluarganya tanpa asisten rumah tangga. Bukan hanya keluarga yang memiliki hobi b